Pusat BantuanDeposit

Menyetorkan dana ke Akun Trading Trade360 Anda itu mudah, nyaman, dan aman. Pada bagian ini, Anda akan menemukan informasi cepat dan bermanfaat tentang metode pendanaan dan proses deposit Trade360.

Metode pendanaan apa yang tersedia bagi Anda?

  • Kartu Kredit
  • Kartu Debit
  • Kartu Prabayar
  • eWallet
  • Transfer Bank Online
  • Transfer Bank Lokal

Di mana saya membuat deposit?

Kecuali Anda mengatur Transfer Bank lokal, cukup buat deposit melalui Halaman Pembayaran situs web kami yang aman. Jika Anda memilih untuk mendanai akun Anda via Transfer Bank lokal, cukup perintahkan bank Anda untuk mengirim dana dari rekening Anda ke rekening bank kami.

Saya mengalami masalah dalam deposit saya. Apa yang harus saya lakukan?

Langkah terbaik untuk diambil ketika mengalami kesulitan apa pun dalam membuat deposit adalah menghubungi Tim Dukungan kami sesegera mungkin. Untuk menghubungi Tim Dukungan kami via obrolan online, silakan kunjungi halaman Hubungi Kami.

  • faq icon

    Bagaimana saya bisa menyetorkan deposit ke saldo akun saya?

    Untuk menyetorkan deposit, masuk ke akun trading Anda dan klik tombol "Deposit" yang terletak di sudut kanan atas layar. Kemudian, cukup masukkan jumlah yang ingin Anda setorkan dan metode pembayaran pilihan Anda.
  • faq icon

    Berapa jumlah deposit minimum?

    Trade360 memiliki jumlah deposit minimum sebesar $250.
  • faq icon

    Metode pembayaran mana yang dapat saya gunakan untuk menyetorkan deposit?

    Trade360 mendukung semua kartu kredit dan debit utama, Skrill, NETELLER, dan Transfer Bank Offline.
  • faq icon

    Apakah ada biaya deposit?

    Tidak.

Cari

Crowd Tech Ltd has temporarily suspended the opening of new trading accounts. Existing trading account holders will continue to be serviced. Please note that Crowd Tech Ltd no longer collaborates with Athena Investments Dom Maklerski S.A. (AIDM) as its Tied Agent in Poland.

PERINGATAN RISIKO: CFD adalah instrumen yang kompleks dan memiliki risiko tinggi berupa hilangnya uang dengan cepat karena leverage. Sebanyak 70.6% akun investor ritel kehilangan uang ketika trading CFD dengan Trade360. Anda harus mempertimbangkan apakah Anda memahami cara kerja CFD dan apakah Anda dapat menanggung risiko tinggi berupa kehilangan uang Anda. Pelajari lebih lanjut tentang pengelolaan risiko.